Daftar Formasi CPNS 2024

Formasi CPNS tahun ini mencakup berbagai posisi di kementerian dan lembaga pemerintah di seluruh Indonesia. Dengan lebih dari satu juta posisi yang tersedia, ini adalah peluang besar untuk bergabung dengan instansi pemerintah dan memberikan kontribusi nyata bagi pembangunan negara. Pastikan telah mempersiapkan diri dengan baik dan memahami persyaratan yang diperlukan untuk melamar posisi yang diminati.

Untuk memaksimalkan peluang diterima dalam seleksi CPNS 2024, penting untuk mengetahui detail formasi dan persyaratan yang berlaku. Kunjungi situs resmi Badan Kepegawaian Negara (BKN) untuk informasi terkini mengenai lowongan, persyaratan pendaftaran, dan jadwal seleksi. Selain itu, pastikan Anda mempersiapkan dokumen dengan lengkap dan mengikuti pelatihan atau bimbingan jika diperlukan.

Dengan persiapan yang matang, Semoga akan meningkatkan peluang untuk meraih posisi impian sebagai Pegawai Negeri Sipil.

Update terakhir : 22 Agustus 2024, Jam :18:00 WIB


Alur Pendaftaran SSCASN 2024 CPNS

1. Daftar Akun

Daftar akun di https://daftar-sscasn.bkn.go.id/akun

Pelamar Mengisi:

  • NIK, No. KK, Nama Lengkap, Tempat Tanggal Lahir, No Handphone, Kab/Kota (Tempat KTP diterbitkan) dan Email
  • Password akun SSCASN dan Pertanyaan Pengaman
  • Upload foto KTP maksimal 200Kb dan melakukan swafoto
  • Pelamar mencetak Kartu Informasi Akun

2. Daftar Formasi

  • Mengisi Biodata
  • Memilih Jenis Seleksi (CPNS)
  • Memilih Formasi
  • Mengupload Dokumen
  • Resume
  • Mencetak Kartu Pendaftaran

3. Seleksi Administrasi

  • Panitia memverifikasi data pelamar
  • Panitia mengumumkan hasil seleksi administrasi
  • Pelamar dapat melakukan sanggah
  • Panitia mengumumkan hasil sanggah
  • Pelamar yang dinyatakan lulus dapat mencetak Kartu Ujian

4. Seleksi Kompetensi

Peserta yang lolos Seleksi Administrasi dikirim datanya ke CAT-BKN untuk Ujian Seleksi Kompetensi.

Seluruh nilai Seleksi Kompetensi akan dikirimkan ke SSCASN untuk dilakukan pengolahan nilai berdasarkan passing grade ataupun peraturan afirmasi yang ditetapkan.

Peserta yang lulus seleksi administrasi dan sebelumnya telah mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar pada Seleksi CPNS 2023 dengan jenjang pendidikan yang sama, dapat memilih mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar 2024 atau menggunakan Nilai Hasil Seleksi Kompetensi Dasar 2023 dengan login ke https://daftar-sscasn.bkn.go.id

Ujian SKD dengan CAT BKN dilanjutkan dengan ujian SKB bagi peserta yang dinyatakan lulus Ujian SKD.

5. Pengumuman Kelulusan

  • Panitia mengumumkan hasil seleksi kompetensi
  • Pelamar dapat melakukan sanggah
  • Panitia mengumumkan hasil sanggah
  • Pelamar yang dinyatakan lulus melakukan pemberkasan

Jadwal Pelaksanaan CPNS 2024

NoKegiatanJadwal
1Pengumuman Seleksi19 Agustus s.d 2 September 2024
2Pendaftaran Seleksi20 Agustus s.d. 6 September 2024
3Seleksi Administrasi20 Agustus s.d. 13 September 2024
4Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi14 s.d. 17 September 2024
5Konfirmasi Penggunaan Nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS Tahun Anggaran 2023 oleh Peserta Seleksi18 s.d 28 September 2024
6Masa Sanggah18 s.d. 20 September 2024
7Jawab Sanggah18 s.d. 22 September 2024
8Pengumuman Pasca Masa Sanggah21 s.d. 27 September 2024
9Penarikan data final SKD CPNS29 September s.d. 1 Oktober 2024
10Penjadwalan SKD CPNS2 s.d. 8 Oktober 2024
11Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS9 s.d. 15 Oktober 2024
12Pelaksanaan SKD CPNS16 Oktober s.d. 14 November 2024
13Pengolahan Nilai SKD CPNS23 Oktober s.d. 16 November 2024
14Pengumuman Hasil SKD CPNS17 s.d. 19 November 2024
15Pelaksanaan SKB CPNS Non-CAT20 November s.d. 17 Desember 2024
16Pemetaan Titik Lokasi Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS dengan CAT20 s.d. 22 November 2024
17Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi23 s.d. 25 November 2024
18Penarikan data final SKB CPNS26 s.d. 28 November 2024
19Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT29 November s.d. 3 Desember 2024
20Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT4 s.d. 8 Desember 2024
21Pelaksanaan SKB CPNS9 s.d. 20 Desember 2024
22Integrasi Nilai SKD dan SKB CPNS17 Desember 2024 s.d. 4 Januari 2025
23Pengumuman Hasil CPNS5 s.d. 12 Januari 2025
24Masa Sanggah13 s.d. 15 Januari 2025
25Jawab Sanggah13 s.d. 19 Januari 2025
26Pengolahan Seleksi Hasil Sanggah15 s.d. 20 Januari 2025
27Pengumuman Pasca Sanggah16 s.d. 22 Januari 2025
28Pengisian DRH NIP CPNS23 Januari s.d. 21 Februari 2025
29Usul Penetapan NIP CPNS22 Februari s.d. 23 Maret 2025

Formasi Kementrian

Formasi KementrianLink Download
Kementerian Sekretariat NegaraDownload
Kementerian Dalam NegriDownload
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Republik IndonesiaDownload
Kementerian Luar NegriDownload
Kementerian PertahananDownload
Kementerian Hukum dan HAMDownload
Kementerian KeuanganDownload
Kementerian Energi dan SDMDownload
Kementerian PerindustrianDownload
Kementerian Perdagangan
Kementerian Pertanian
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Kementerian Perhubungan
Kementerian Kelautan dan Perikanan
Kementerian Ketenagakerjaan
Kementerian PU dan Perumahan Rakyat
Kementerian Kesehatan
Kementerian Sosial
Kementerian Agama
Kementerian Kebudayaan dan Pendidikan Dasar dan Menengah
Kementerian Ristek dan Pendidikan Tinggi
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi KreatifDownload
Kementerian Komunikasi dan InformatikaDownload
Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi BirokrasiDownload
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional
Kementerian Agraria dan Tata Ruang
Kementerian Badan Usaha Milik Negara
Kementerian Pemuda dan Olahraga

Lembaga Pemerintah Non Kementerian

Lembaga Pemerintah Non KementerianLink Download
Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)Download
Badan Pangan NasionalDownload
Arsip Nasional Republik IndonesiaDownload
Badan Intelijen NegaraDownload
Sekretariat Jenderal Dewan Nasional Kawasan Ekonomi KhususDownload
Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (Setjen DPR)Download
Badan Kepegawaian NegaraDownload
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional
Badan Koordinasi Penanaman ModalDownload
Badan Informasi GeospasialDownload
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika
Badan Narkotik NasionalDownload
Badan Nasional Penanggulangan BencanaDownload
Badan Nasional Penanggulangan Terorisme
Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia
Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan
Badan Pengawas Tenaga Nuklir
Badan Pengawasan Obat dan Makanan
Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi
Badan Perencanaan Pembangunan Nasional
Badan Pertahanan Nasional
Badan Pusat Statistik
Badan SAR Nasional
Badan Standarisasi Nasional
Badan Tenaga Nuklir Nasional
Lembaga Administrasi Nasional
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahDownload
Lembaga Ketahanan Nasional
Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional
Lembaga Sandi Negara
Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
Badan Pembinaan Ideologi PancasilaDownload
Badan Pengawas Pemilu (Baswaslu)Download
Kejaksaan AgungDownload
Mahkamah AgungDownload

Formasi Pemerintah Provinsi

Pemerintah ProvinsiLink Download
Otorita Ibu Kota NusantaraDownload
Nanggroe Aceh DarussalamDownload
Sumatera UtaraDownload
Sumatera SelatanDownload
Sumatera BaratDownload
BengkuluDownload
Riau
Kepulauan Riau
Jambi
Lampung
Bangka Belitung
Kalimantan BaratDownload
Kalimantan Timur
Kalimantan Selatan
Kalimantan Tengah
Kalimantan Utara
Banten
DKI JakartaDownload
Jawa Barat
Jawa Tengah
Daerah Istimewa Yogyakarta
Jawa Timur
BaliDownload
Nusa Tenggara TimurDownload
Nusa Tenggara Barat
Gorontalo
Sulawesi Barat
Sulawesi Tengah
Sulawesi Utara
Sulawesi Tenggara
Sulawesi Selatan
Maluku Utara
Maluku
Papua Barat
Papua
Papua Tengah
Papua Pegunungan
Papua SelatanDownload
Papua Barat Daya