Lowongan Great Giant Food (GGF)

Great Giant Foods (GGF) diluncurkan pada tahun 2016 sebagai brand entity yang mengelola berbagai produk buah segar, buah olahan, makanan, dan minuman dalam kemasan. Merek-merek terkenal di bawah naungan GGF termasuk Sunpride, Duta, Oriji, Re.juve, Bonanza, Hometown, dan Cap Kodok. Salah satu produk unggulan mereka, nanas kaleng, telah berhasil dipasarkan ke lebih dari 60 negara, menjadikan GGF sebagai salah satu dari tiga produsen nanas kaleng terbesar di dunia. Keberhasilan ini didukung oleh sistem pengolahan limbah, pabrik, dan kebun yang terintegrasi dengan baik.

Dalam upaya mengembangkan usahanya, Great Giant Foods menerapkan konsep pertanian dan peternakan berkesinambungan dengan standar tinggi, modern, ramah lingkungan, dan inovatif. Mereka berkomitmen untuk menghasilkan produk makanan berkualitas melalui cara-cara yang inovatif dan berkelanjutan. Visi mereka adalah menghasilkan produk makanan berkualitas tinggi dengan integritas, etika, dan kode etik sebagai standar tertinggi di semua kegiatan. GGF berusaha menjadi mitra usaha yang dapat dipercaya dan diandalkan, selalu meningkatkan kemampuan, responsif terhadap tantangan, serta berkolaborasi penuh semangat untuk mencapai tujuan bersama.


Leadership Acceleration Program (LEAP) 2025

LEAP (Leadership Acceleration Program) is Management Trainee Program designed to identify and cultivate future leaders. This comprehensive 24-months-program aims to equip selected trainees with the skills, knowledge, and experience needed to excel in leadership roles.

Key Responsibilities:

  • Assist in managing departmental projects as required, ensuring alignment with organizational goals.
  • Acquire a thorough understanding of the operational, financial processes and objectives of each department.
  • Provide administrative and analytical support, including but not limited to data analysis and report preparation.
  • Participate in the company’s strategic planning initiatives, contributing to performance evaluations through the preparation of reports, data analysis, and presentations.
  • Responsible for managing organizational change initiatives, learning how to apply strategies to evolving business dynamics

Minimum Qualifications:

  • A minimum of a Bachelor’s Degree in any discipline.
  • Minimum GPA of 3.00/4.00.
  • Open to fresh graduates or individuals with a maximum of 2 years of work experience.
  • Proficient in English, both verbal and written.
  • Willingness to relocate across various locations in Indonesia.

How To Apply

If you are interested, please send your latest CV/Resume through the following link. Please be careful of fraud and requests for money related to this vacancy. We recommend double-checking before submitting your application.


  • Leadership Acceleration Program (LEAP) 2025